Mempelajari Dinamika Politik dan Pemerintahan Melalui Sejarah Untuk Kemajuan Jawa Timur

0
1172

Kegiatan lawatan Sejarah Tingkat Provinsi Jawa Timur dengan trma “Mempelajari Dinamika Politik dan Pemerintahan Melalui Sejarah Untuk Kemajuan Jawa Timur” diikuti oleh 100 peserta (38 Guru Sejarah dan 62 Siswa SMA/Sederajat) se-Jawa Timur tanggal 19-21 Pebruari 2020 di Kediri. Selain pembekalan materi oleh narasumber, juga melakukan kunjubgan ke objek bersejarag di wilayah Kediri, meliputi :

Pebukaan oleh Bapak Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Timur
  1. Kantor KORAMIL 0809/11 Pare (Eks Kantor Pusat Kediri Stoomtram Maatschappij/KSM), Kabupatrn Kediri
  2. Jembatan Brawijaya Lama, Kota Kediri
  3. Markas POLRES Kediri (Benteng Blokhuis), Kota Kediri
  4. Rumah Dinas KAPOLRESTA Kediri
  5. Gereja Protestan di Indonesia Barat (GPIB) Immanuel atau Gereja Merah, di kota Kediri
  6. Kantor Dinas Pendapatan Provinsi Jawa Timur (Eks Rumah Dinas Residen Kediri), di Kota Kediri
Materi Lawatan Sejarah Kediri Oleh,
Dr. Wisnu, M.Hum